4.02.2010

KNP HAID TDK TERATUR

Tak teraturnya siklus menstruasi Anda ini merupakan hal wajar. Pasalnya ini terjadi karena tidak ada sel telur yang matang atau bahkan sudah matang namun belum pecah. Jika sudah begini, hormon progesteron yang berfungsi untuk menyebabkan jatuhnya selaput lendir dalam rahim tidak berfungsi dan bekerja sebagaimana mestinya. Yang jadi penyebab terjadinya hal ini adalah adanya gangguan hormon, stres, diet yang terlalu berlebihan hingga menimbulkan infeksi bahkan radang. Untuk ukuran normal biasanya menstruasi datang tiap 28 hari. Nah, jika Anda sudah melewati waktu menstruasi selama tiga bulan berturut-turut sebaiknya hubungi dokter untuk tinjauan lebih lanjut.

No comments: